Lifestyle And Business kali ini kita lanjut resep makanan lagi yaitu RESEP SOTO SOKARAJA
BUMBU
- 1. Bawang Merah
- 2. Bawang Putih
- 3. Kunyit
- 4. Merica
- 5. Pala
- 6. Kemiri
- 7. Kencur
- 8. Margarin
- 9. Daun Jeruk
- 10. Daun Salam
- 11. Jahe
- 12. Daun Bawang
- 13. Santan
- 14. Kaldu
LANGKAH-LANGKAH
- 1. Semua bumbu dihaluskan lalu tumis sampai harum dengan margarin bersama daun jeruk, daun salam, serai dikeprak, jahe dikeprak
- 2. Masukkan kaldu dan santan
- 3. Rebus hingga mendidih
- 4. Kemudian setelah matang tambahkan bawang merah goreng, bawang putih goreng serta daun bawang
Kemudian sajikan RESEP SOTO SOKARAJA dengan ketupat, kecambah, mie soun, kerupuk, sambal kacang dan daun bawang.
Silahkan Kunjungi Juga Artikel Terkait Dibawah ini :
Silahkan Kunjungi Juga Artikel Terkait Dibawah ini :